Kasus Guru Diduga Aniaya Siswa di Bombana Berakhir Damai
RUMBIA, LENTERASULTRA.COM-Dugaan penganiayaan yang diduga dilakukan seorang guru di SDN 27 Doule, Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara terhadap seorang siswanya akhirnya bisa diselesaikan diluar pengadilan. Orang tua siswa…