PAN Mubar Tak Diajak Bahas Pemenangan Asrun-Hugua
LENTERASULTRA.com-Konstalasi Pilgub di jazirah Muna dipastikan bakal sengit. Jika Rusman Emba, Bupati Muna yang juga kader PDIP, sudah terang-terangan menyatakan sikap akan mendukung penuh dan ikut berkampanye untuk Asrun-Hugua, sesuai…
Nelayan Siompu Hilang Saat Melaut
LENTERASULTRA.com-Keluarga La Kande di Siompu, Buton Selatan ini sedang harap-harap cemas. Pria berusia 62 tahun itu sejak Minggu (21/1) sore pergi melaut dan sampai Senin (22/1) belum juga pulang. Nelayan ini dikabarkan pergi mencari…
Putra Bombana dan Putri Wakatobi Jadi Duta Pendidikan Sultra 2018
LENTERASULTRA.com-Setelah melalui proses panjang yang pastinya melelahkan, akhirnya Hendrik dan Selawati Tomia dinobatkan sebagai Putra dan Putri Pendidikan Sultra. Hasil itu diumumkan Minggu malam (21/1), di sebuah kompleks food court di…
Andi Nirwana Kembali Pimpin LASQI Bombana
LENTERASULTRA.com-Deretan amanah penting kini diemban Andi Nirwana Tafdil. Setelah jadi Ketua PKK dan Dekranasda Bombana, istri H Tafdil, Bupati Bombana itu kembali memangku satu posisi yang dipastikan menambah tinggi aktivitasnya yakni…
Bisnis Esek-esek Ternyata Masih Hidup di Gang Dolly
LENTERASULTRA.com-Eks lokalisasi Dolly di Surabaya ternyata tak pernah mati. Geliat esek-esek masih terus terjadi di tempat yang pernah dijuluki sebagai lokasi prostitusi terbesar di Asia Tenggara itu. Buktinya, minggu (21/1) dini hari,…
Harta Jumbo Para Calon Pemimpin Daerah
LENTERASULTRA.com-Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan bahwa tiga pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Sultra sudah menyetor Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN), yang dibuktikan dengan tanda terima dari KPK, saat…
Demi Konsel Hebat, Surunuddin Langsung Turun Lapangan
LENTERASULTRA.com-Pilihan mayoritas masyarakat Konawe Selatan (Konsel) terhadap Surunuddin-Arsalim saat Pilkada, sebagai pimpinan daerah mereka terbukti tak salah. Duet ini seperti tak pernah kekurangan energi, memacu tiap nadi…
Tertunda Dua Bulan, Musda HIPMI Sultra Akhirnya Digelar
LENTERASULTRA.com-Setelah tertunda lebih dari dua bulan, proses pencarian Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Sultra akhirnya dijadwalkan ulang. Sterring Commite (SC) hajatan ini sepakat menggelar…
Lagi, Polisi di Baubau Tunjukan Aksi Humanis
LENTERASULTRA.com-Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Daniel Widya Mucharam sukses membentuk karakter anak buahnya jadi seorang polisi pengayom. Kapolres Baubau itu memiliki perwira dan bintara yang punya perilaku keren di masyarakat. Jika…
Dukungan untuk BERANI Terus Mengalir
LENTERASULTRA.com-Kekuatan Asmani Arif-Syahrul Beddu (Asmani-SB) di Pilkada Kolaka kini makin besar. Dukungan datang tidak hanya dari warga, tapi sederet tokoh-tokoh penting daerah itu. Selain Adel Berty, Buhari Matta, nama lain…