Pasutri Temukan Mayat Tanpa Identitas di Pinggir Pantai Kabaena
BOMBANA, LENTERASULTRA.COM- La Eli (33) dan Fatma (35) urung melaksanakan aktivitas sehari-harinya mengambil pasir di Pantai Lore, Kecamatan Kabaena Timur, Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara. Musababnya, pasangan suami istri (Pasutri)…
Profil Kajati Sultra, DR Patris Yusrian Jaya SH,.MH : Jadi Kajati Termuda, Peraih Bintang Dua…
KENDARI, LENTERASULTRA.COM- Karir Patris Yusrian Jaya di korps Adhyaksa terbilang moncer. Dalam kurun waktu 26 tahun mengabdi di kejaksaan, dia sudah menduduki jabatan kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati). Amanah yang diemban pria…
Pemkot Diminta Awasi Ketersediaan Sembako
KENDARI, LENTERASULTRA.COM-DPRD Kota Kendari meminta agar pemerintah mengawasi dan memantau ketersediaan bahan kebutuhan pokok masyarakat. Salah satu yang bisa dilakukan adalah pengecekan secara berkala sehingga…
Bahtra Siap Tampil di DPR RI Periode Kedua
KENDARI, LENTERASULTRA.COM- Pengabdian Bahtra S.PWK sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) daerah pemilihan Sulawesi Tenggara (Sultra) belum genap setahun. Masa tugas politisi muda Partai…
Pemda Mubar Sabet Paritrana Award, Kalahkan 16 Daerah di Sultra
LAWORO, LENTERASULTRA.COM- Satu lagi prestasi yang dipersembahkan Penjabat (PJ) Bupati Muna Barat (Mubar), Bahri. Menjelang setahun masa jabatannya sebagai PJ Bupati, Direktur Perencanaan Keuangan Daerah Kementerian…
Selamat! Indonesia Raih Medali Emas SEA Games 2023 ke-23 dari Cabor Vovinam
LENTERASULTRA.COM - Perolehan medali emas Indonesia di SEA Games 2023 terus bertambah. Terbaru, cabor vovinam menyumbang satu emas pada Selasa (9/5/2023).
Peraih medali emas untuk Indonesia kali ini adalah duet Ni Made…
Jalur Wolasi Longsor, Akses Lima Kabupaten Terancam Putus
KENDARI, LENTERASULTRA.COM- Jalan dibilangan Wolasi, Kabupaten Konawe Selatan longsor akibat dikikis air hujan. Hampir setengah badan jalan ambruk ke jurang sedalam tiga meter. Jika tidak segera diantisipasi, akses jalan menuju…
Empat Mahasiswa Asal Sultra jadi Korban Konflik Perang di Sudan
KENDARI, LENTERASULTRA.COM- Konflik perang senjata antara Militer Sudan dan Paramiliter Rappid Support Forces (RFS) di Sudan turut dirasakan dampaknya oleh empat mahasiswa asal Sulawesi Tenggara (Sultra). Mereka terpaksa…
283 Tukang Ojek dapat Bantuan Uang Tunai dari Pj Bupati Mubar
LAWORO, LENTERASULTRA.COM- Tukang ojek di Kabupaten Muna Barat (Mubar) Sulawesi Tenggara mendapat perhatian dari Penjabat (Pj) Bupati Bahri. Bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), 2 Mei 2023, …
Semarak HUT Ke-59 Kastor Kendari, Anton Timbang Gelar Pasar Murah Hingga Hadirkan Artis Ibukota
LENTERASULTRA.COM, KENDARI- Semarak perayaan hari ulang tahun ke-59 tahun Kasiturunna Sang Torayan (Kastor) Kendari begitu membekas dihati masyarakat Toraja dan masyarakat sekitar kediaman ketua Kadin Sultra, Anton…