Satu Jamaah Haji Kendari Tertinggal di Arab
- Pergi 454 Orang, Pulang 452 jamaah
- Tiga orang pulang dalam kondisi sakit, dan dijemput ambulance
LENTERASULTRA.com-Kerinduan itu buncah jadi tangis. Pelukan kemudian jadi simbol pereda kangen. Romansa humanis itu tersaji di…
Thomryes Marth Kadja, Raih Gelar Doktor di Usia 24 Tahun
Nama lengkapnya Grandprix Thomryes Marth. Ia mengaku jatuh cinta dengan Kimia sejak SMA, dan menolak menerima tawaran beasiswa dari luar negeri.
LENTERASULTRA.com-Mata Yoram Angelina Koy berkaca-kaca. Lelaki muda yang dulu pernah ia…
Tiap Bulan, 36 Perempuan Kendari Minta Jadi Janda
“Pernikahan itu bukan kata benda, tapi kata kerja. Pernikahan itu bukan apa yang kau dapat. Pernikahan itu apa yang kau lakukan. Pernikahan itu adalah perlakuanmu mencintai pasanganmu setiap hari.”
Barbara De Angelis, Penulis Amerika…
Rusman Apresiasi Dukungan Partai Golkar Sultra
LENTERASULTRA.com-Gemuruh tepuk tangan membahana dari arena Rapat Pimpinan Daerah Khusus (Rapimdasus) Partai Golkar Sultra, begitu Uking Djasa, Ketua Golkar Muna Barat, mewakili pimpinan Golkar dari 17 kabupaten/kota di Sultra menyebut…
Ayo, Cari Kerja di Job Matching SMKN 1 Kendari
LENTERASULTRA.com-Job matching dan job fair merupakan program nasional Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), untuk menghubungkan para lulusan SMK dengan dunia usaha dan dunia industri (DUDI). SMKN 1 Kendari sebagai…
Golkar Usulkan Rusman dan Asrun Jadi Cagub
LENTERASULTRA.com-Dinamika politik di Partai Golkar bergerak cepat. Setelah Ridwan Bae menyatakan diri mundur dari bursa calon gubernur, beringin rimbun langsung putar haluan. DPD Partai Golkar kabupaten/kota berembuk dan menyepakati…
Ridwan Mundur dari Bursa Cagub Sultra
LENTERASULTRA.com-Spekulasi mengenai jadi atau tidaknya Ketua Golkar Sultra, Ridwan Bae maju sebagai calon gubernur Sultra akhirnya terjawab. Anggota DPR RI itu, lewat berbagai pertimbangan, memutuskan untuk tidak meneruskan niatnya…
Telan Enam Butir PCC, Remaja Kendari Dijemput Maut
LENTERASULTRA.com-Teror maut yang ditebar pil Paracetamol, Carisoprodol dan Cafein (PCC) di Kota Kendari ternyata belum berhenti. Puluhan orang yang sempat terpapar pengaruh obat terlarang itu belum bisa dianggap urusannya kelar.…
Supaya Nyaman, Anak dan Perempuan Bisa Berlindung di Rumah Aman
LENTERASULTRA.com- Anak dan perempuan, kerap menjadi korban dalam setiap kekerasan yang terjadi. Tak hanya fisik, trauma psikis juga kerap mereka rasakan. Bahkan, kadang tak ada tempat bagi mereka untuk berlindung. Namun tak perlu…
Sengkarut Korupsi DAK Muna Kian Sulit Diurai
LENTERASULTRA.com-Masa-masa emas pemberantasan korupsi di Sultra seketika hilang, bersamaan dengan perginya Sugeng Djoko Susilo, yang Juli 2017 lalu menuntaskan tugasnya sebagai Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) di Sultra.…